Persiapan
o
Buka file
GeoGebra baru.
o
Alihkan ke menu Perspectives
– Algebra & Graphics dan tunjukkan
grid (Menu View).
Langkah
Konstruksi
Buatlah
slider m_1 dengan pengaturan
bawaan (default).
|
|
Buatlah
slider b_1 dengan pengaturan
bawaan (default).
|
|
Buatlah
garis dengan persamaan y=m_1x+b_1.
Garis ini bernama a.
|
|
Buatlah
slider m_2 dengan pengaturan
bawaan (default).
|
|
Buatlah
slider b_2 dengan pengaturan
bawaan (default).
|
|
Buatlah
garis dengan persamaan y=m_2x+b_2.
Garis ini bernama b.
|
|
Buatlah
teks dinamis. Tulislah Garis 1
lalu klik garis a.
|
|
Buatlah
teks dinamis. Tulislah Garis 2
lalu klik garis b.
|
|
Tentukan
antara kedua garis. Titik potongnya bernama A.
|
|
Pada
kotak input, definisikan: xcoordinate=x(A) dan ycoordinate=y(A).
Petunjuk: x(A) menyatakan absis titik A
dan y(A) menyatakan ordinat titik A.
|
|
Buatlah
teks dinamis. Tulislah Solusi: x=
lalu klik x(A), y= lalu
klik y(A).
|
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar